Ibu Negara Belajar Bersama Anak PAUD
.
Kamis, 24 November 2022 | 16:15 WIB
PALEMBANG, iNewspalembang.id - Dalam kunjungan kerja Ibu Negara Iriana Joko Widodo (Jokowi) didampingi istri Wapres Wury Ma'ruf Amin dan bersama anggota Organisasi Aksi Solidaritas Era (OASE) Kabinet Indonesia Maju mengunjungi PAUD Asuhan Bunda II Jalan Rajawali Palembang, Kamis (24/11/2022)
Pada kunjungan tersebut ibu negara bersama rombongan belajar bersama anak anak mulai dari bernyanyi, sosialisasi pilah sampah, gerakan cuci tangan pakai sabun, hingga bermain dan belajar bersama anak-anak. Selain itu diakhiri acara penyerahan bantuan dari OASE KIM.
Editor : Mushaful ImamFollow Berita iNews Palembang di Google News