Ubah Jadi Berguna, Ini Cara Warga Palembang Manfaatkan Sampah
.
Rabu, 08 Juni 2022 | 18:45 WIB
Ubah Jadi Berguna, Ini Cara Warga Palembang Manfaatkan Sampah
PALEMBANG, iNews.id - Puluhan warga Lebak Cindo, Kelurahan 24 Ilir Kecamatan Bukit Kecil Palembang mengikuti pelatihan mengolah sampah menjadi barang berguna, Rabu (8/6/2022) di Rumah Limas Jalan HM Dhanie Effendi Palembang.
Pelatihan mengolah sampah menjadi barang berguna merupakan rangkaian kegiatan pertemuan pembekalan keluarga sehat dan tanggap bencana peduli lingkungan yang diselenggarakan Tim Penggerak PKK Kota Palembang. Warga diajari membuat pupuk, dan sampah plastik menjadi barang yang berguna, merupakan pilot proyek Lebak Cindo Peduli Lingkungan.
Editor : Mushaful ImamFollow Berita iNews Palembang di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update