Bikin Rugi Ibu-Ibu Pulang Kondangan, Penjambret di Palembang Ditembak Polisi

Dede F
Dua penjambret pakai sepeda motor saat merampas tas ibu-ibu pulang kondangan di Palembang. (Foto: Ist)

PALEMBANG, iNews.id - Opsnal Unit Ranmor Sat Reskrim Polrestabes Palembang menangkap dua penjambret yang viral merampas tas ibu-ibu pulang kondangan. Salah satunya ditembak karena mencoba melawan dan melarikan diri.

Sebelumnya viral rekaman CCTV jambret yang terjadi Minggu (21/11/2021) siang di Jalan AKBP H Moh Amin, Kelurahan 24 Ilir, Kecamatan Bukit Kecil, Palembang.

Setelah diselidiki polisi berhasil mengidentifikasi dua pelaku yang salah satunya masih di bawah umur. Keduanya  ditangkap di tempat persembunyiannya, Jumat (26/11/2021) dini hari.



Editor : Berli Zulkanedi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network